Firman Allah SWT:
“Kaum laki-laki itu adalah pemimpin bagi kaum wanita, oleh karena Allah
telah melebihkan sebagian mereka (laki-laki) atas sebagian yang lain
(wanita) dan karena mereka (laki-laki) telah menafkahkan sebagian dari
harta mereka. Sebab itu, maka wanita yang shalih ialah yang taat kepada
Allah lagi memelihara diri ketika suaminya tidak ada, oleh karena Allah
telah memelihara (mereka). ”
[An-Nisaa’: 34]
“Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah Dia menciptakan untukmu
isteri-isteri dari jenismu sendiri, supaya kamu cenderung dan merasa
tenteram kepadanya, dan dijadikan-Nya di antaramu rasa kasih dan sayang.
”
[Ar-Ruum: 21]
Orang mukmin yang paling sempurna imannya ialah yang paling bagus
akhlaknya dan sebaik-baik kalian adalah yang paling baik terhadap
isterinya
Wahai kaum Adam yang bergelar suami atau bakal bergelar suami..ketahuilah apa tanggungjawab anda sebagai SUAMI..jika isteri memiliki kekurangan, maka lengkapkanlah dia dengan ILMU dan DIDIKAN AGAMA..
Sekadar ingatan bersama..WaAllahuA'lam
Sekian,Wassalam
7 Comments
Alhamdulillah..selamat pagi dear :)
ReplyDeleteNice sharing *thumbs up* !
ReplyDelete=)
Deletedh mcm ready nk kawen cik yaya ni, hikk...
ReplyDeletelebih kurang la..hehe
DeleteBukan mudah jadi suami. Suami bukan sekadar gelaran je, tapi kat bahu mereka ada beban dan tanggungjawab berat yg menanti. Sy respect suami yg sgt menghormati isteri. Moga kita dijodohkan dgn lelaki baik inshaALLAH...
ReplyDeleteAmin cik thirahhh..
Delete^_^